Biarkan cinta itu tumbuh
…
Puisi Romantis seperti ini cocok untuk pacar, kumpulan romantisme ala anak muda JAMAN NOW, termasuk yang singkat dan pendek. Dalam sebuah prosa terkandung keindahan kata yang seringkali lekat dengan karya puisi.
Kutipan Kata Romantis bergambar di atas berjudul Biarkan cinta itu tumbuh karya Ahmad faiz rohman
Coba simak puisi galau yang walau tak seromantis puisi tentang cintaFpuis tetap saja masih relevan dengan zaman.
Namun sebenarnya karya seperti ini mudah untuk dibuat karena lekat dengan kisah percintaan kita dalam kehidupan sehari-hari. Mengapa terasa sulit ? itu hanya karena kita kurang membaca atau kurang berlatih. Mau nulis ya nulis saja, bagus dan jelek urusan belakangan yang penting bait demi bait nya jadi. Bebaskan saja tidak perlu rima, tidak perlu itungan baris atau tidak perlu bait yang tersusun rapi.
Dibawah salah satu sisi langit,
Aku terduduk diantara cahaya bulan dan lampu taman.
Berharap suatu keajaiban kan datang padaku,
Membawa serta alunan sendu dari hati.
Diantara pohon yang menari
Dan diantara para jangkrik penyanyi.
Aku masih menatap langit dengan penuh harap,
Sebuah bintang akan...
Hari lahirmu berulang
perempuan yang kaupanggil ibu
berjibaku dengan hari ini
pada tahun yang telah lalu
dua dasawarsa lebih sewindu
kurang delapan semester lagi,
di usiamu yang 24 tahun kini
aku hadiahkan cinta terbungkus pita
Badai besar itu datang tanpa ku undang..
Asaku luluh lantak..
Saat kulihat bidadariku marah..
Pondasi cintaku pun runtuh dalam sekejap..
Menyisakan puing penyesalan yang mendalam..
Wahai bidadariku..
Dengarlah harapan dari sisa keyakinanku..
Ku ingin cinta kita sekuat karang..
Jangan biarkan rindu terkikis..
sayang, aku bawakan sebuah tanda cinta”
Ia tersenyum dengan rindangnya
“Hitam?, apakah ini tanda duka? Untukku? Ataukah dukamu? Atau kita?”
“Tidak, bukan semuanya”
“Lalu?”
“Ini adalah lambang ikatan kita, hitam.”
Jika matahari telah menghilang
Aku siap mengetuk pintu malam sayang
Menyiasati bulan dan...
Ketika ombak menghantam karang
Jangan larang batu akan rapuh
Ketika badai meniup Savana
Jangan larang tumbuhan akan goyang
Ketika bidadari di depan mata
Jangan larang aku mencintai dan memiliki
Aku berbuat baik..
Tapi mereka menghakimi..
Aku sadar ini adalah ketentuan Tuhan..
Yang sedang mengajarkanku keikhlasan..
Ya Allah..
Jika ini memang ujian darimu
Kuatkanlah aku
Jangan biarkan imanku jauh..
Hanya karena setitik pedih darimu
menatapku pada bola mataku
menatap akan keindahan sesuatu ku
bagaimana rasanya
apa yang kau sedang rasakan
apa yang telah kau rasakan
saat kau tetap aku
menatapmu pada wajahmu
menatap akan wajahmu
bagaimana matamu sedang menatapi sesuatu ku
apa yang telah kau tatap
Aku ingin mencintai
Seperti aku merangkai puisi
Aku ingin mencintai
Seperti Lilin terkobar api
Aku ingin mencintai
Seperti desir angin menjatuhkan bunga melati
Aku ingin mencintai
Seperti malam menggantikan pagi
Itu saja! Sahutku
Madura, 05 April 2020
Begitulah aku merajuk pada malam,
Yang singgahkan do’a padamu dari jauh,
Pada desau angin yang diharapkan,
Segera mampir menyusup ke balik hijabmu demi sebuah sejuk
…
Dalam puisi bahasa inggris menjadi :
That’s how I sulk at night,
Who stop prayers to you from afar,
Bolehkah aku bertanya?
Pada bulan purnama yg merona?
Ada apa denganmu?
Kau sambut rinduku dengan sembilu
Memandangku pun tak mampu
Beranjak perlahan meninggalkan
Dihari kebangsaan kau buat aku nelangsa,
Buatku terdiam,
Terpaku tak berdaya
Bulan Purnamaku
Mengapa kau sesatkan aku
Malaikat hati,
Terima kasih atas doa yang slalu kau panjatkan..
Terima kasih atas penjagaan yang tlah kau lakukan..
Terima kasih atas kiasan-kiasan kisah yang kau abadikan..
Terima kasih atas halusnya nasehat yang kau haturkan..
Terima kasih atas tutur kata yang kan slalu bermakna yang berikan..
Setiap hendak menulis sajak
sketsa wajahmu itu selalu saja merebak
udara menjadi sesak
penaku henti mendadak
serangkaian kosakata di benakku pun luluh-lantak
setiap itu pula aku tak tahu harus apa selain menunda dan menyaksikan tiap imaji yang tersisa malihrupa jadi jelaga.
Ilham P. S.
salam-salam ku kirimkan dari sudut kota,
untukmu, pria berwajah dingin namun menghangatkan
aku titip salam untuk mama mu,
agar mengingatkan mu makan teratur
dan jangan terlalu larut dalam perkemahan
nanti kamu rindu aku,
senja di penghujung hari
jaga dirimu baik-baik.
Pada saat nya datang,
Aku akan meningggalkan segalanya,
Mana mungkin untuk aku menolak takdir yang menjumputku,
Roh aku terlalu merindukan pemiliknya,
Hentikan segala kegilaan hidup ini,
Terima kasih untuk segala kesakitan,
Cinta Kau terlalu besar,
Aku bahagia dalam tangisan sakitnya dunia ini,
...
Nada kukila tertata jiwa,
mengalun perlahan renjana.
Lembut namamu kusebut.
Diam-diam lalu beringsut.
Jalanan yang telah kusimpan dalam musim.
Ialah jalanan yang telah lama kukenal.
Namun melintasi jalan yang asing ternyata mengundang angin sore untuk berhembus mulus.
Sayup itu hidup.
Berdenyut,
...
Senja merona
Menandakan petang datang
Hewan malam pun mulai menyanyikan lagu
Kala temaram mulai menyeruak
Sunyi mulai senyap
Ditemani lentera temaram
Aku terbujur dalam kesunyian
Lamunan menerawang
Ke kerinduan yang mendalam
Rindu yang tak kunjung tersampaikan
Semakin dalam
Aku dan kamu ada di titik beda yang nyata
Tapi aku tau..
Kita bisa menyatukan rasa bersama..
Biarlah perbedaan itu ada..
Agar kita selalu bicara..
Bercerminlah pada pelangi..
Meskipun banyak warna tapi selalu bersama
Cerita ini masih sama
Masih tentang titik temu dalam semoga
Dan goresan penaku masih mengukir semua rasa rindu itu dalam lembaran kisahku
Terima kasih masih tetap sabar pada kata “nanti”
Dan maaf untuk aku yang selalu menunda kata “nanti” itu
Terima kasih untuk segala rasa, segala...
Kala itu, ketika senja berwarna layung
Angin berhembus menerpa dedaunan
Laksa merpati terbang di titik ketinggian
Kutorehkan tinta untuk dijadikan aksara
Aksara cinta untuk sang dara jelita
Beribu huruf kujadikan puisi romansa
Sebagai bukti rasa tanda cinta,
Cinta sedalam sedalam paling Mariana
Semburat Kirana...
Ketika pita telah kaubuka
sebingkai cermin kauangkat
bukan itu hadiahnya
aku tak ingin kau bersolek, sayang
aku ingin kau bercermin
lihatlah refleksi yang kauhadapi
itu bayangan seorang ibu
wajah cinta yang sesungguhnya
Kedua tangan erat mendepakan payung meneduhkan kita dari hujan,
Engkau membiarkan kekosongan memenuhi tapak tanganku,
Lantas aku sedar bahawa kau ada sesuatu untuk memaut,
Tapi aku,
Hilang tempat untuk berpaut
Untuk bisa menginjakkan kaki ke bulan,
Aku harus jadi astronot
Untuk bisa mengeliling dunia,
aku harus jadi pilot
untuk menjadi orng sukses,
aku harus jadi orang yang rajin
Namun untuk mendapatkan mu,
aku harus jadi diriku sendiri
Bintang…
Kau nampak kecil dipelupuk mata
Cahayamu pun berkilau ria
Sungguh , sinarmu menenangkan jiwa..
Bintang…
Kau begitu indah
Senyummu menemani malam-malam sunyi
Menaburkan kekaguman tersendiri
Merangkai tawa dan canda dihati..
Kau layaknya berlian Kristal
Begitu anggun nan elegan
Percikan kilauanmu...
Ini benar nyata bagiku
Saat sendu tak lagi berlabu
Saat awan tak lagi kelabu
Saat haru menyeruak di kalbu
Tuhan..
Tak sedikitpun ingin ku berpaling
Dari duka yang kian hebat
Yakinku tetap tak tertanding
Pertolonganmu tak pernah datang terlambat
Kadang kala seromantis apa kita diukur dari bagaimana kita mampu membuat puisi yang manis. Atau selain bagaimana kita memilih dan membacakan sebuah karya. Inspirasi dari diksi kalian yang mana termasuk judul dan tema ternyata selain bisa diambil dari pengalaman pribadi bisa juga diambil dari pengalaman orang lain.
Bahkan bisa dari sebuah film romantis yang kalian tonton. Berbagai judul dapat kalian baca disini, sebagian atau kebanyakan mungkin kisah-kisah percintaan pribadi sang penulis. Tidak hanya dari situ, dari kejadian alam pun sebenarnya bisa, seperti puisi tentang senja yang biasanya menjadi metafora favorit.
Tapi banyak juga karya puisi romantis yang keren akan tetapi sama sekali bukan atau bahkan tak pernah dialami sang penulis. Semua itu berangkat dari sebuah inspirasi, dan perbendaharaan diksi yang cukup kaya.
Untuk itu rasanya perlu kami buatkan kumpulan kata mutiara tentang cinta sebagai kamus diksi disini.
Kutipan Kata-kata Romantis Paling Populer
[keyword] ini memberikan kita wawasan sisi romantis berbagi cerita cintaku.