Cinta ku - AntologiPuisi.com
z
Cinta ku
© zinu
Yang kutahu
Cinta adalah rasa
Yang datang entah dari mana,
Yang muncul entah karena apa,
Yang hadir entah dari mana
Yang kutahu
Cinta adalah KAMU