Puisi Ekyw Berjudul Suara 1 Bait 13 Baris

Puisi 1 Bait 13 Baris Tentang SedihDengar Puisi Bacain Puisi Nilai Download Kutipan Komentar
E

Suara

© Ekyw

Amarah .....
Tangisan.....
Kesedihan .....
Layaknya ditelan bumi
Luapan itu tak pernah keluar
Tak pernah terdengar
Dibalik senyuman
Ia bersembunyi
Semakin dalam
Semakin terpendam
Dalam ruang yang gelap
Namun.....
Entah sampai kapan


Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *