Puisi anonym Berjudul Dunia Kini 1 Bait 10 Baris

Puisi 1 Bait 10 Baris Tentang KehidupanDengar Puisi Bacain Puisi Nilai Download Kutipan Komentar
a

Dunia Kini

© anonym

Minggu pagi pun merebak,,,
Bagai daun kering berguguran,,
Tak henti-henti berguguran,,,
Saat semuanya terlena,,,
Semuanya berubah,,
Sekelompok manusia berencana yang merubah,,,
Yang salah jadi seperti biasa,,
Yang aneh jadi seperti wajar,,
Hati-hatilah sayang,,
Itulah dunia kini.


Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *